Kamis, 27 November 2014


Bahan bacaan besar pengaruhnya terhadap pembentukan pribadi dan kemajuan masyarakat. Kiranya tidak ada sejarah yang mencatat kehebatan seseorang yang tidak dibarengi dengan gemar membaca dan melek informasi dalam arti luas. Membaca sangat diperlukan oleh seluruh kalangan masyarakat, budaya membaca perlu ditanamkan kepada siapa saja. Dengan banyak membaca, literasi menjadi baik dan pengetahuan seorang individu semakin bertambah. Meningkatnya minat baca akan sangat berguna dalam mendukung peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia Blora yang seutuhnya.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar